Wednesday, December 29, 2010

Pet di Dunia Seal


Jika kamu adalah seorang pecinta binatang, di dalam SEAL Online ada binatang peliharaan atau Pet yang bervariasi. Pet ini tidak hanya sebagai peliharaan biasa, tetapi Pet dapat membantumu dalam bertualang menjelajahi Shiltz.
Ada beberapa jenis Biji dan telur Pet di Shiltz, diantara nya adalah Seed, Piya Egg, Bird Egg dan Heaven Egg. Biji dan telur Pet tersebut dapat berevolusi menjadi lebih besar dan kuat jika kamu merawat nya dengan baik. Kamu tidak hanya dapat mengevolusikan pet itu menjadi 1 jenis saja, tetapi Pet dapat berevolusi menjadi bermacam-macam jenis tumbuhan, hewan dan peri kecil.
Setelah dirawat hingga dewasa, Pet dapat berubah menjadi Guardian yang gagah dan dapat dikendarai untuk bepergian.
Ini adalah 4 jenis awal pet yang bisa kamu miliki:
Heaven's Egg (Khusus Heaven’s Egg hanya bisa didapatkan melalui event tertentu.)

0 comments:

Post a Comment

 
Seal Online Pet Copyright © 2010 Blogger Template Sponsored by Trip and Travel Guide